Posts

Showing posts from September, 2018

Naik nya Suku Bunga Akan Berdampak Pada Ekonomi

Image
Naik nya Suku Bunga Akan Berdampak Pada Ekonomi http://kursusinggrispare.com/ // Bank Indonesia (BI) diprediksi akan terus menaikkan suku bunga acuan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI 7-DRR). Kenaikan suku bunga dinilai perlu dilakukan BI lantaran normalisasi kebijakan moneter Amerika Serikat (AS) masih akan berlangsung hingga tahun depan. Bank sentral AS, The Federal Reserve (the Fed), menaikkan suku bunga sebesar 25 basis poin (bps) menjadi dua sampai 2,25 persen pada Rabu (26/9) waktu setempat. Kenaikan suku bunga The Fed yang sudah terprediksi sebelumnya direspons Bank Indonesia (BI) dengan mengerek BI 7-DRR sebesar 25 bps menjadi 5,75 persen dalam rapat dewan gubernur (RDG), Kamis (27/9). Baca juga info : info biaya kursus bahasa inggris Direktur Riset Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Piter Abdullah memperkirakan, BI akan terus mengikuti kenaikan tingkat bunga The Fed hingga tahun depan. Menurut dia, tidak ada jalan lain bagi BI di mana BI haru...